Cara Mudah Membuat Iklan Teks Di Blog

Belajar Blogspot—Membuat Iklan Teks Di Blog. Berikut ini Idea Mas Broh akan share tentang bagaimana cara membuat iklan teks yang dapat kalian pasang di blog kalian. Gambar dibawah ini merupakan contoh hasil dari Code Script dibawah.

Belajar Blogger
Contoh Hasil Dari Script Code Yang Dibuat 



Ikuti langkah-langkah berikut ini.


Copy Script code ini :

 <div style=”font: 10px verdana; border: 1px solid white; color: black; background-color:white; padding: 10px; width:280px; height:250px;”>
 <a  href='/' target='_blank' style='text-decoration: underline; font: 12px verdana; color:blue;'>
  <strong> Pasang Iklan Teks Anda Disini </strong></a><br/>
  Promosikan bisnis anda disini dengan harga murah <br/>
  <a style='color:green;'>
   http://ideamasbroh.blogspot.com </a><br/><br/>
  <a href='/' target='_blank' style='text-decoration:underline; font: 12px verdana; color:blue;'>
  <strong> Pasang Iklan Teks Dengan Biaya Terjangkau</strong></a><br/>
  Tingkatkan bisnis Anda dengan mempromosikannya anda disini <br/>
  <a style='color:green;'>
  http://ideamasbroh.blogspot.com </a><br/><br/>
 <a href='/' target='_blank' style='text-decoration:underline; font: 12px verdana; color:blue;'>
 <strong> Pasang Iklan Anda Sekarang Juga Disini </strong></a><br/>
  Pasang iklan anda disini dan tingkatkan bisnis Anda <br/>
 <a style='color:green;'>
 http://ideamasbroh.blogspot.com </a><br/><br/>
 <a href='/' target='_blank' style='text-decoration:underline; font: 12px verdana; color:blue;'>
 <strong> Pasang Iklan Teks Murah </strong></a><br/>
 Promosikan bisnis anda disini segera <br/>
 <a style='color:green;'>
  http://ideamasbroh.blogspot.com </a><br/><br/>
 <small style='float:right; color:blue;'><strong> <a href='http://ideamasbroh.blogspot.com' style='color:blue;'>
    Ads by Idea Mas Broh</a></strong></small>
</div> 

Dan setelah itu kalian copy paste script di atas pada widget yang diinginkan, langkah-langkahnya adalah :

Masuk ke dashboard blogger, cari dan klik tata letak atau layout. Lihat layar dan klik tambah gadget, pada layar baru cari dan pilih HTML/Javascript. Kemudian copy paste script di atas dan paste kan di dalam kotak kosong Javascript setelah itu save.

Metode iklan seperti contoh diatas sudah merupakan suatu hal yang lazim bagi para blogger, Tentunya harus disertai dengan beberapa kriteria. Dan kriteria yang harus diperjuangkan agar para advertiser mau memasang iklannya di blog kalian, Trafik pengunjung yang cukup tinggi menjadi syarat utama agar para advertiser mau memasang iklan di blog kalian.

Dan jika sudah ada advertiser yang ingin memasang iklan di blog, kalian bisa memulainya dengan membuat iklan berbentuk teks yang biasanya sering terlihat di beberapa penyedia iklan. Membuat iklan teks sendiri memiliki keuntungan tersendiri yaitu penghasilan yang didapat tidak terpotong oleh pihak manapun, kesemuannya tentun masuk ke kantong kalian sendiri.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

12 Jenis Kuliner Di Cimahi

Perbedaan Agama Wahyu Dan Bukan Wahyu

Cara Menghilangkan Kerutan Di Wajah